Aborsi dikenal sebagai penghentian kehamilan setelah tertanamnya telur (ovum) yang sudah dibuahi dalam rahim (uterus) sebelum usia janin (fetus) mencapai 20 minggu. Aborsi juga dapat didefinisikan sebagai keguguran janin, yaitu dengan melakukan pengguguran dengan disengaja…